Skip to content
dvnart

Studio Interior Devina

Konsultasi
Berbagi Interior
BERBAGI INTERIOR
PANDUAN MAKE OVER TEMA INTERIOR: MEDITERANIA
by Devina Ariyanti,
January 13, 2021

Desain yang memberikan kesan santai dengan memiliki suasana alam khas pedesaan eropa. Desain yang sederhana dengan menggabungkan kreativitas, kenyamanan dan praktis

Ciri khas:

  • Setiap negara memiliki ciri khas yang berbeda pada warna Mediterania. Seperti Yunani menggunakan cold shades. Contoh: putih, biru. Sedangkan Italia menggunakan warm color. Contoh: kuning, merah, pink,kuning
  • Memiliki ruangan yang terkesan luas, sehingga tidak memiliki banyak sekat disetiap ruangan. 
  • Menggunakan furniture ukuran besar dan terbuat dari material alami. Contoh: Kayu pinus 
  • Menggunakan dekorasi gaya rustic dan berwarna atau perabotan yang terbuat dari besi. Dapat menambahkan dekorasi tali atau jaring, karena salah saru karakteristik mediterania adalah laut. 
  • Menambahkan ubin mosaik dengan berbagai warna sebagai dekoras serta menambahkan bunga dan tanaman agar memberikan warna lain pada suatu ruangan
  • Dinding menggunakan material bata tanah liat, batu alam atau dinding plesteran. Sedangkan lantai menggunakan ubin terakota atau lantai batu, dan jarang menggunakan karpet.
KEMBALI

MAKE OVER INTERIOR SPECIALIST

DVNART Office

Orlyn Arcade, Jl. Boulevard Graha Raya No.06 Blok JB, Paku Jaya, Serpong Utara, Tangerang City, Banten 15220

Workshop Office

Jl. Reformasi Utama No.99, Pondok Aren, Tangerang.

Email: [email protected]

Telp: 08111541333

Instagram
Facebook
Youtube
Copyright © 2025 | Powered by BREEF STUDIO
Konsultasi
Portofolio
Tema Interior
Minimalist
Classic
Cotemporary
Scandinavian
Japandi
Industrial
Boho
Memphis
Lainnya
Jenis Ruangan
Dapur dan Ruang Makan
Bawah Tangga
Kamar Tidur dan Walk in Closet
Kamar Mandi
Ruang Keluarga
Area Terbuka dan Area Cuci Jemur
Kantor, Resto, Toko, dan Lainnya
Berbagi Interior
Jadwalkan Visit

+62 821-4321-7707   |   Gresik Jawa Timur   |   Senin - Sabtu: 08:00 - 16:00 WIB

© All Rights Reserved.

Powered by Evermos